PERSEPSI GURU PJOK SEKOLAH DASAR TERHADAP PEMBELAJARAN DARING PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KECAMATAN SIMPANG EMPAT KABUPATEN TANAH BUMBU

  • Ahmad Rifa’i Universitas Lambung Mangkurat
  • Ma'ruful Kahri Universitas Lambung Mangkurat
  • Mashud Mashud Universitas Lambung Mangkurat
Keywords: Persepsi, Pembelajaran Daring, Covid-19

Abstract

Persepsi merupakan kecakapan untuk melihat, memahami, kemudian menafsirkan suatu stimulus sehingga merupakan sesuatu yang berarti dan menghasilkan penafsiran dengan ini guru pjok harus mempunyai persepsi yang bertujuan untuk mempermudah memberikan pelajaran pendididikan jasmani olahraga dan kesehatan agar murid memahami materi yang diajarkan. Mengingat betapa pentingnya hasil dari persepsi guru pendidikan jasmansi sekolah dasar terhadap pembelajran daring di masa pandemi covid-19 sekarang ini dengan data berupa dokumen yang bisa menjadi gambaran serta tolak ukur untuk guru, murid, wali murid, dan sekolah. Berdasarkan hasil dari penelitian ini bisa diperoleh kesimpulan bahwa persepsi guru pjok sd di kecamatan simpang empat kabupaten tanah bumbu terhadap pembelajaran daring adalah baik. Hal ini ditunjukan dengan nilai rata-rata sebesar 92,76, nilai rata-rata sebesar 92,76 masuk kedalam interval skor skor 82,5 < x < 97,5 dimana kategori interval tersebut berkategori baik.

References

Bafadal, Muhammad Fachrurrozi, dan Andika T. Triansyah. 2021. Persepsi Guru Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Terhadap Pembelajaran Via Daring Di Sekolah Menengah Atas (SMA) Di Kota Pontianak. SNHRP 3 (2021): 169-176.

Didit Domi Saputra, Citra Dewi, Mariska Febrianti. 2021. Persepsi Guru Pjok Dalam Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid-19 Di SMP Se-Kabupaten Bengkuli Tengah. Sinar Sport Jurnal 1(1):24–26.

Indra, M. Izzama, Pandu Kresnapati, dan Fajar Ari Widiyatmoko. 2020. Persepsi Guru Penjas Terhadap Pembelajaran Daring Di Tengah Pandemi Covid-19 Pada SMANegeri Se-Kabupaten Jepara. 1(1):1–9.

Rizal, R M, Sanapiah, S, Kurniawan Ade. 2020. Persepsi Guru SDN 4 Teros Terhadap Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi COVID-19. JPIn: Jurnal Pendidik Indonesia 3(2):36–41.

Setiawan, Sigit, dan Alfiandy Warih Handoyo. 2020. Pelatihan Keterampilan Kesehatan Mental Bagi Guru Menghadapi Stres Dalam Masa Pembelajaran Daring. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP 3(1):362–66.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: CV Alfabeta.

Verawardina, Unung, dan Jalius Jama. 2019. Philosophy Tvet Di Era Derupsi Revolusi Industri 4.0 Di Indonesia. Jurnal Filsafat Indonesia 1(3):104.

Published
2021-09-30