OPTIMALISASI PEMANFAATAN SARANA DAN PRASARANA PJOK DI SDN KECAMATAN KELUMPANG HILIR KABUPATEN KOTABARU
Abstract
Tujuan dari penelitian ini ialah mengetahui rasio sarana dan prasarana terhadap jumlah siswa dengan kompetensi dasar pada kurikulum 2013 di Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Kelumpang Hilir. Penelitian ini menggunakan jenis survei dengan metode penelitian deskritif kuantitatif. Sampel pada penelitian pada 7 Sekolah Dasar Negeri di Kecamatan Kelumpang Hilir diperoleh dengan purposive sampling technique. Hasil penelitian menunjukan bahwa pemanfaatan SARPRAS PJOK yang dilaksanakan guru Penjas tidak optimal, kondisi SARPRAS PJOK di sekolah dalam keadaan baik, keberadaan status SARPAS PJOK di sekolah semuanya masih aman dan dapat dimanfaatkan.
References
Hidayat., D. (2014). "Studi Komparatif Minat Siswa SMKN RSBI dan SMAN RSBI di Kabupaten Pamekasan Terhadap Pembelajaran Dikjasorkes". 'Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Kesehatan', 24(1), 17–23.
Khikmah., A. & Winarno., M. E. (2019). "Survei Sarana Dan Prasarana Pendidikan Jasmani Di Madrasah Tsanawiyah (Mts) Se-Kecamatan Klojen Kota Malang Pada Semester Ganjil TAHUN 2017". 'Indonesia Journal of Sports and Physical Education'.
Muhammad., H. (2017). "Ketersediaan Sarana Dan Prasarana Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan Kesehatan (Studi Pada Sd Negeri Se-Kecamatan Batuan Kabupaten Sumenep)". 'Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 5(2), 236 – 239'.
Rachmansyah, A. (2019). "Survei Sarana Dan Prasarana Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Pada Sd Inpres Di Kec Pallangga Kab Gowa". Prodi Pendidikan Jasmani Dan Olahraga PPs UNM.
Rubianto, H. (2013). "Pengaruh Sarana Prasarana Penjas Dan Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Penjas (Studi pada Guru Penjasorkes SD di UPTD Pendidikan Kecamatan Cimaragas)". Jurnal Ilmiah Mahasiswa Administrasi Pendidikan, 1(1).
Saputro, I. D. (2014). "Survei Sarana Dan Prasarana Pendidikan Jasmani Di Sekolah Dasar Negeri Se-Kecamatan Selopampang Kabupaten Temanggung". Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta.
Winarno. (2007). "Metodologi Penelitian Dalam Pendidikan Jasmani". Universitas Negeri Malang.
Copyright (c) 2023 Deby Pratama Meiantoro, Abd Hamid, Ma'ruful Kahri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.